Kayra Azzahra Putri. Wanita lajang yang baru saja mengalami putus cinta. Calon suaminya menikah dengan sahabatnya sendiri. Membuat kewarasan Kay patut dipertanyakan? Bagaimana tidak? Dia memilih mengasingkan diri di pulau terpencil. Berniat menenangkan diri, justru membuatnya terjebak pada kesalahan yang menjerumuskannya ke lubang penyesalan. Kay pikir, lari dari kenyataan akan membawanya tenang. Tapi dugaannya salah,