Roseanne pikir kehidupannya sudah hancur setelah tahu bahwa dia tanpa sengaja hamil karena kebodohannya bersama Jeffrey Jung, idola kampusnya yang terlihat baik di luar namun menyeramkan di dalam. Namun ia salah, teror dan ancaman misterius untuk menyebarkan rahasia mereka kepada publik terus menghantui baik kehidupannya maupun Jeffrey. Akankah Roseanne dan Jeffrey mampu memecahkan masalah mereka