Bittersweet atau manis pahit merupakan kecenderungan seseorang untuk menyatakan kerinduan, kepedihan, kesedihan, kesadaran akan berlalunya waktu, dan kegembiraan yang menusuk ketika melihat keindahan. Hal ini mengakui bahwa terang dan gelap, kelahiran dan kematian, pahit dan manis, selamanya berpasangan. Tetapi rasa bittersweet tidak seperti yang kita pikirkan, ia merupakan perasaan atau peristiwa sesaat. Cain menunjukkan bagaimana